Themarketmogul.com – Apa itu perusahaan bonafit ? Secara garis besar, ini masuk ke dalam perseroan dengan adanya skala besar yang bisa memberikan banyak tunjangan kesejahteraan untuk karyawannya. Tak hanya itu, lingkungan bekerja juga akan di buat dengan senyaman mungkin. Dalam artian, sekitarnya menjadi bersih, rapi, sejuk, juga terjaga keamanannya. Selain bisa mendapatkan gaji tinggi akan tunjangan kesejahteraannya, lingkungan juga masuk kriteria penting bagi para pekerja. Terlebih lagi, jika sekitarnya mendapatkan rekan yang positif. Berikut ada beberapa contoh yang bisa mimin tunjukan terkait atas perusahaan bonafit di Indonesia.
Apa Itu Perusahaan Bonafit ? Inilah Contohnya !
Setelah mengetahui adanya penjelasan terkait tentang perusahaan bonafit itu sebenarnya apa. Maka, langsung saja masuk ke dalam contoh-contohnya yang ada di Indonesia. Jika di lakukan pencarian melalui google search, ada beberapa perusahaan bonafit yang telah tersebar luas di negara ini. Berikut sebagiannya :
1. PT. Bank Mandiri Persero Tbk
Contoh pertama yang sudah masuk ke dalam perusahaan bonafit di Indonesia ialah PT. Bank Mandiri Tbk. Di mana lembaga keuangan ini sudah masuk ke dalam ranah BUMN, lantaran sebagian besar sahamnya memang di miliki oleh pemerinta RI (60%). Pada bulan Maret tahun 2022, perusahaan ini telah mencatat adanya kapitalisasi pasarnya sampai dengan Rp. 364,98 triliun. Sedangkan untuk laba bersihnya, paling tidak ada sejumlah Rp. 10,03 triliun rupiah.
Berdasarkan atas pencapaian tersebut. Tentu saja Bank Mandiri sudah masuk dalam kriteria sebagai salah satu perusahaan besar yang patut sekali di pertimbangkan keberadaannya. Gaji untuk masing-masing stafnya, terbilang besar. Karena itulah, wajar saja jika banyak pelamar berdatangan ke perusahaannya.
2. PT. Bank BRI ( Bank Rakyat Indonesia ) Persero Tbk
Perusahaan ini juga sama seperti sebelumnya, yang mana masih masuk dalam lembaga keuangan ternama di Indonesia. Sudah berdiri kurang lebihnya dari tahun 1895, tepatnya tanggal 16 Desember silam. Dulunya, perusahaan ini hanya ada di Jawa Tengah saja. Namun, kini kamu bisa melihatnya telah tersebar ke hampir seluruh provinsi di Indonesia. Dalam 2 tahun terakhir, mereka telah mencatatkan adanya laba bersih dengan nilai tinggi. Yakni tahun 2022, pendapatannya saja sebesar Rp. 12,2 triliun dan terus meningkat hingga 78.13% dari tahun sebelumnya.
3. Apa Itu Perusahaan Bonafit ? Contohnya di PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk
Daftar selanjutnya yang bisa kamu ketahui adalah Pt. Telekomunikasi Indonesia Tbk yang terdaftar dalam ranah BUMN. Sesuai akan namanya, tentu saja perusahaan tersebut telah menyediakan adanya penawaran dari layanan jaringan telekomunikasi. Menariknya, di kuartal pertama atau tepatnya 2022. Sudah tercatat ada pendapatan hingga Rp. 6,12 triliun rupiah. Nilai yang di catatkannya ini, sudah mengalami kenaikan di banding dari tahun 2021 yang memiliki persentase 1,7% saja. Hal itulah yang menambah daya ketertarikan masyarakat untuk masuk ke perusahaannya.
4. PT. Gudang Garam Tbk
Beberapa waktu terakhir, di internet sudah muncul akan pembahasan dari perusahaan bonafit di Indonesia yang ternama dan ini salah satunya. Pt Gudang Garam Tbk, sudah berdiri di Kediri – Jawa Timur sejak 26 Juni 1958. Yang mana perusahaannya telah masuk sebagai perusahaan bergengsi. Pencapaian atas laba bersihnya terbilang sangat besar, sehingga wajar saja membuat mereka begitu terkemuka. Bagi yang belum tahu, ini adalah perusahaan dengan basis pabrik rokok kretek terbesar di Indonesia. Variannya sendiri terbilang beragam dan telah menyesuaikan minat dari konsumennya.
Selain itu, masih ada PT besar lainnya seperti Bank Central Asia, PT Pertamina, PT HM Sampoerna, hingga PT Unilever. Semuanya sudah masuk dalam perusahaan besar atau di kenal sebagai bonafit.